Saat akan membeli, bacalah terlebih dahulu deksripsi dari diffuser yang kamu pilih. Perhitungkan ukuran yang juga akan berpengaruh terhadap volume air atau minyak esensial yang akan digunakan.